Friday, May 6, 2016

Cara Mengaktifkan HTTPS pada Blog

Akhirnya blogger memberikan sebuah fitur baru yang akan sangat membantu para blogger dalam hal keamanan blog yaitu HTTPS. Pada awalnya blogger hanya menggunakan HTTP (Hyper Text Transport Protocol) yang ditransmisikan lewat port 80 (tcp). tapi sekarang sudah bisa menggunakan HTTPS yaitu sebuah system keamanan Protocol Transfer Hiperteks yang lebih aman dari HTTP.  Untuk itu Masitip ingin berbagi Cara Mengakitfkan HTTPS pada Blog agar selalu mengalihkan pengunjung blog ke HTTPS.

Cara mengaktifkan HTTPS pada blog.
  1. Login ke Blogger
  2. Masuk di Dasbor 
  3. Pada bagian menu sebelah kiri silahkan pilih Menu Setelan
  4. pada sub menu pilih Menu Dasar
  5. Perhatikan setelah memilih Menu Dasar, pada bagian sebelah kanan silahkan anda cari HTTPS, terus pada "Pengalihan HTTPS" silahkan anda ganti dengan YES atau Ya untuk mengaktifkan HTTPS.
Jika sudah aktif maka pengunjung blog anda akan selalu di alihkan ke HTTPS begitu juga sebaliknya, jika anda tidak mengaktifkan HTTPS maka pengunjung blog anda akan selalu di alihkan ke HTTP. Semoga artikel tentang "Cara Mengaktifkan HTTPS pada Blog" bisa memberikan sebuah jawaban tentang Cara Mengaktifkan HTTPS pada Blog. Jika ada yang kurang jelas tentang Cara Mengaktifkan HTTPS pada Blog silahkan tinggalkan comment pada kolom commentar.

No comments:

Post a Comment